Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mamfaat atau Khasiat Madu

Mamfaat madu, Sejak ribuan tahun yang lalu, mamfaat madu sudah di gunakan manusia untuk menjaga kesehatan bahkan sumber energi yang sangat baik. Presiden kita yang pertama Bapak Ir. Soerkarno selalu mengkonsumsi madu setiap pagi dan di campur dengan telor ayam kampung, untuk menjaga stamina dan kesehatan beliau, Madu sudah merupakan makanan wajib bagi Presiden kita yang tersohor itu, Bapak pendiri bangsa ini sangat memahami mamfaat madu, khasiat madu tidak hanya untuk stamina tapi juga untuk menjaga kesehatan, seperti yang sudah kita ketahui, madu asli tidak akan pernah basi, karena mengandung zat yang bisa menangkal bakteri atau virus lain.


Bahkan di kitab suci pun tertulis mamfaat madu yang sangat baik untuk kesehatan dan stamina tubuh, Indonesia adalah salah satu penghasil madu terbesar di dunia, walaupun peternakan madu di Indonesia belum di kelola dengan baik dan maksimal. Kwalitas madu pun berbeda-beda, hal ini di karenakan makanan tawon yang memprodukdi madu pada daerah tertentu atau bunga/ponon tanaman yang di hisap oleh tawon.

Madu asli tidak akan pernah basi atau membusuk, Kandungan madu menurut USDA Nutrient database Nilai Gizi Madu per 100 g, Energi304 kcal, Karbohidrat82.4 g, Gula82.12 g, Serat0.2 g, Lemak0 g, Protein0.3 g, Air17.10 g, Riboflavin (Vit. B2)0.038 mg (3%), Niacin (Vit. B3)0.121 mg (1%), Asam Pantotenat (Vit. B5)0.068 mg (1%), Vitamin B60.024 mg (2%), Folat (Vit. B9)2 mg (1%), Vitamin C0.5 mg (1%), Kalsium6 mg (1%), Besi0.42 mg (3%), Magnesium2 mg (1%), Fosfor4 mg (1%), Potasium52 mg (1%), Sodium4 mg (0%), Zinc0.22 mg (2%).

Berikut ini adalah mamfaat madu atau khasiat madu :
  • Madu memiliki gizi tinggi sehingga dapat melembutkan system alami tubuh.
  • Madu dapat Mengawetkan pasta atau makanan yang direndam dengan pasta.
  • Madu dapat Menghilangkan rasa obat yang tidak enak.
  • Madu dapat Membersihkan lever dan menjaga kesehatan lever
  • Madu bisa membersihkan kotoran yang ada pada usus pembuluh darah dan yang lainnya.
  • Madu dapat menetralisir tubuh yang lembab. Caranya bisa dengan dikonsumsi atau dioleskan.
  • Madu bermanfaat bagi para lansia atau lanjut usia dan mereka yang memiliki keluhan pada dahak atau yang metabolismenya cenderung lembab dan dingin.
  • Kalau madu diminum dicampur dengan air putih dapat berguna mengobati sakit akibat gigitan anjing gila (rabies) atau akibat keracunan jamur.
  • Jika daging segar direndam ke dalam madu akan bisa menjadi awet selama 3 bulan.
  • Jika Buah labu, mentimun, dan terong direndam dalam madu juga bisa awet dalam waktu 3 bulan.
  • Madu dapat Memperlancar buang air kecil
  • Madu sesuai untuk mengobati batuk berdahak
  • Bila madu diminum dalam keadaan panas di campur dengan air tawar bisa bermanfaat untuk mengusir serangga dan pengaruh opium
  • Buah-buahan yang direndam ke dalam madu dapat bertahan hingga enam bulan.
  • Madu dapat juga digunakan sebagai balsem untuk mayat, sehingga bisa disebut pembalseman yang aman.
  • Bila madu dioleskan ke rambut yang berkutu akan dapat membunuh kutu dan dapat Menghilangkan Ketombe.
  • Madu bisa juga membuat rambut panjang, memperindah dan melembutkannya.
  • Jika madu digunakan sebagai celak, akan dapat mempertajam pandangan mata.
  • Madu berfungsi membuka simbul-simbul pembuluh darah dan membersihkan kotorannya.
  • Madu juga baik untuk ginjal dan kandung kemih.
  • Madu TIDAK BERBAHAYA bagi penderita kelainan lever dan limpa, seperti zat-zat gula pada umumnya.
  • Untuk MENGHILANGKAN bahayanya sama sekali bisa di campur dengan CUKA BUAH dan sejenisnya, bahkan bisa berubah menjadi obat yang banyak manfaatnya.
  • Jika madu digunakan untuk menyikat gigi dapat memutihkan dan Memutihkan Gigi.
  • Madu dapat menjaga kesehatan gigi dan menyehatkan gigi.
Madu sangat cocok diberikan kepada anak-anak yang sedang mengalami pertumbuhan, agar sehat, cerdas dan terhindar dari penyakit.

Mengkonsumsi madu setiap hari akan meningkatkan kekebalan tubuh anda dari penyakit dan membuat stamina anda bertambah. Mamfaatkan madu untuk menjaga kesehatan dan stamina anda.

Tips:
  • Jangan sembarangan beli madu, madu palsu banyak beredar di pasaran, salah-salah bukannya makin sehat tapi malah kena penyakit gula.
  • Madu asli atau madu murni yang berasal hutan adalah yang terbaik
  • Madu yang berasal dari peternakan madu sebenarnya baik juga tetapi masih kalah dengan madu yang berasal dari hutan
  • Madu asli atau madu murni, harganya pasti mahal jadi jangan asal beli, walau mahal tapi mamfaatnya nyata.
Demikianlah artikel mamfaat madu ini saya sampaikan semoga dapat bermafaat, salam


Posting Komentar untuk "Mamfaat atau Khasiat Madu"